Sebuah video viral yang menampilkan teguran santun dari Ustadz Abdullah Gymnastiar, atau yang akrab disapa AA Gym, kepada sekelompok pemuda-pemudi yang nongkrong di dekat pesantren Daarut Tauhiid di Bandung, Jawa Barat, telah memicu respons positif dari berbagai kalangan. Salah satunya dari seorang TikToker dengan akun @ko_yusuf1 yang memiliki pengikut sebanyak 1,3 juta.
